
Vanessa adalah salah satu peserta PPIA yang memyandang disabilitas (tuna rungu, tuna wicara dan low vision). Selama di Indonesia, Vanessa melakukan beberapa kunjungan yang salah satunya di Kemenpora. Hari ini Rabu (11/12) pagi, Vanessa datang mengunjungi ruangan Hubungan Masyarakat ( Humas) Kemenpora di Lantai 2, Senayan, Jakarta.(foto:egan/kemenpora.go.id)
Olahraga Kesehatan