Sehubungan telah diterimanya palu sidang secara simbolis maka melalui rapat paripurna DPRD hari ini.
“Kami atas nama segenap Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat masa jabatan 2024-2029 mengucapkan terima kasih atas upaya jajaran pimpinan dan anggota DPRD Masa Jabatan 2019-2024 menyelenggarakan rapat paripurna hari ini,” ucap dia.(ask/bnn)